Tentang Kami

sorotmerahputih.com atau Sorot Merah Putih adalah media online yang menyoroti Kinerja Kabinet Merah Putih di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, tentang apa yang sedang, sudah, dan hendak dilakukan, di samping juga pengenalan secara lebih mendalam tentang sosok menteri, wakil menteri, kepala badan dan mitra kerja di DPR.

Sorot Merah Putih didirikan oleh aktivis gerakan lintas generasi, antara lain Pemred Kabar dari Pijar (1995-1999) Marlin Dinamikanto, yang belakangan ini aktif sebagai pekerja seni, khususnya sastra dan musik. Selanjutnya Hasanuddin, aktivis gerakan 98 di Garut yang juga tercatat pernah turut serta dalam pelatihan Pijar Indonesia, Caleg Partai Gerindra Pemilu Legislatif 2024, dan Arpan APB yang pernah tercatat sebagai aktivis LMND yang kini aktif sebagai pengurus Partai Prima. Sorot Merah Putih juga diperkuat jurnalis berpengalaman Bulan Tresyana. Selain itu seorang web developer berpengalaman yang kebetulan juga seorang penyair nasional berusia muda Ihsan Subhan.

Sorot Merah Putih, selalu berusaha menjadi media online terbaik, menjunjung tinggi nilai-nilai dan etika jurnalistik, dan menjadi media digital yang selalu memberikan informasi terbaik kepada masyarakat.

sorotmerahputih.com